Pramono Anung-Rano Karno Akan Berkonsentrasi di Wilayah yang Masih Minim Dukungan

TEMPO.CO, Jakarta — Calon gubernur Jakarta Pramono Anung menyatakan akan segera melakukan penetrasi ke wilayah yang menjadi foundation kekuatan kandidat lain. Dia menyampaikan hal tersebut seusai rapat dengan tim pemenangannya. … Read More

Permendikbud Anti-Perundungan akan Atur Peran Satgas dalam Perguruan Tinggi

TEMPO.CO, Jakarta – Sekretaris Jenderal Kemendikbudristek Suharti mengatakan pihaknya sedang menyiapkan Permendikbud mengenai pencegahan penanganan kekerasan di satuan pendidikan. Permendikbud baru itu menyusul kasus perundungan di Universitas Diponegoro (Undip), Semarang, … Read More

KPU akan Cek soal Tersangka Kasus Kekerasan Seksual Dilantik Jadi Anggota DPRD Singkawang

TEMPO.CO, Jakarta – Ketua KPU RI Mochammad Afifuddin akan mengecek tersangka kasus kekerasan seksual anak di bawah umur berinisial HA yang dilantik menjadi anggota DPRD Singkawang, Kalimantan Barat, pada Selasa 17 … Read More

Susul RK-Suswono, Dharma Pongrekun-Kun Wardhana Akan Sambangi Sutiyoso Hari ini

TEMPO.CO, Jakarta – Bakal calon gubernur dan wakil gubernur Jakarta, Dharma Pongrekun-Kun Wardhana akan menyambangi eks Gubernur DKi Jakarta Sutiyoso pada Selasa, 17 September 2024. Pasangan independen dalam Pilgub Jakarta … Read More

RUU Keimigrasian akan Disahkan di Paripurna, Ada Usulan Kepemilikan Senpi untuk Petugas Imigrasi

TEMPO.CO, Jakarta – Badan Legislasi atau Baleg DPR bersama pemerintah menyepakati Rancangan Undang-undang tentang perubahan ketiga atas Undang-undang Nomor 6 Tahun 2011 tentang Keimigrasian dibawa ke rapat paripurna. Semua fraksi … Read More