Iffa Rosita Jadi Komisioner, Mochammad Afifuddin Tetap Jabat Ketua Definitif KPU

TEMPO.CO, Jakarta – Komisioner Komisi Pemilihan Umum atau KPU RI August Mellaz memastikan Mochammad Afifuddin tetap menjadi ketua definitif setelah Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI mengesahkan Iffa Rosita sebagai komisioner KPU … Read More

DPR Pertanyakan Penggunaan Anggaran Pemilu oleh KPU: Dari Bikin Movie hingga Sewa Jet Pribadi

TEMPO.CO, Jakarta – Penggunaan anggaran pemilu menjadi topik hangat dalam Rapat Dengar Pendapat antara Komisi II DPR RI dengan Komisi Pemilihan Umum atau KPU, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), dan Badan Pembinaan … Read More

DPR Terkejut KPU Gunakan Anggaran Pemilu untuk Sewa Personal Jet hingga Apartemen

TEMPO.CO, Jakarta – Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia Tandjung meminta penjelasan dari Komisi Pemilihan Umum (KPU) perihal penggunaan anggaran Pemilu 2024. Ahmad Doli menyampaikan permintaan tersebut usai mendengar … Read More

KPU Bilang 41 Daerah Memiliki Calon Tunggal, Berikut Usulan Jika Kotak Kosong Menang

TEMPO.CO, Jakarta – Ketua Divisi Teknis KPU, Idham Holik mengungkapkan, setelah perpanjangan pendaftaran calon kepala daerah Pilkada 2024, ada 41 daerah yang memiliki calon tunggal dan akan melawan kotak kosong. Sebelumnya, … Read More

Pilkada 2024: Daftar 41 Daerah yang Disebut KPU Calon Tunggal Lawan Kotak Kosong

TEMPO.CO, Jakarta – Ketua Divisi Teknis KPU, Idham Holik mengungkapkan, awalnya calon tunggal tersebar di 43 daerah terdiri dari satu provinsi dan 42 kabupaten/kota. Setelah perpanjangan pendaftaran calon kepala daerah Pilkada … Read More

KPU DKI Ungkap Tiga Paslon di Pilkada Jakarta Belum Penuhi Syarat Administrasi

TEMPO.CO, Jakarta – Komisi Pemilihan Umum atau KPU DKI Jakarta mengungkapkan tiga bakal pasangan calon (paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur DKI Jakarta 2024 belum memenuhi persyaratan administrasi, sehingga harus melakukan … Read More