Pengamat Sebut Pertemuan Prabowo-Megawati Belum Tentu Jadi Sinyal PDIP Gabung Pemerintah

TEMPO.CO, Jakarta – Pengamat politik Hendri Satrio mengatakan pertemuan Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri belum tentu menjadi sinyal PDIP akan bergabung ke pemerintahan.  Pria yang akrab disapa Hensat ini mengatakan … Read More

Direktur TSRC Sebut KIM Plus Setengah Hati Usung Ridwan Kamil di Pilkada Jakarta

TEMPO.CO, Jakarta – Direktur Eksekutif The Strategic Analysis and Consulting (TSRC), Yayan Hidayat, mengatakan bahwa Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) tentang ambang batas pencalonan kepala daerah dan wakil kepala daerah mengubah … Read More

Pengamat Sebut Intervensi terhadap Partai Pendukung Paslon Pilkada Melanggar Asas Pemilu

TEMPO.CO, Jakarta — Dosen ilmu politik Universitas Al-Azhar Indonesia Ujang Komarudin menilai, upaya mengintervensi partai yang mendukung pasangan calon di pemilihan kepala daerah atau pilkada merupakan tindakan melanggar asas-asas pemilu … Read More

Pengamat Sebut Gerakan Sipil Bisa Cegah Ekspansi Dinasti Politik Jokowi

TEMPO.CO, Jakarta – Pengamat dinasti politik dari Institute for Complicated Analysis (IFAR), Universitas Katolik Atma Jaya, Yoes Kenawas menilai perluasan kekuasaan keluarga Presiden Joko Widodo bisa dicegah melalui gerakan sipil. Resistensi dari … Read More

Ridwan Kamil Sebut Pertemuan Antarormas Bisa Kurangi Potensi Konflik Horizontal

TEMPO.CO, Jakarta – Bakal Calon Gubernur Jakarta Ridwan Kamil menyoroti keberadaan organisasi masyarakat (ormas) di Jakarta. Menurut laporan yang diterimanya, ormas-ormas di Jakarta mulai jarang melakukan kegiatan bersifat casual. Akibatnya … Read More

Sambut Wacana Anies Bikin Partai, Refly Harun Sebut Parpol saat Ini Gagal Hadirkan Demokrasi

TEMPO.CO, Jakarta – Pakar Hukum Tata Negara, Refly Harun, menilai partai politik di Indonesia kerap melakukan praktik feodal yang tidak sesuai dengan demokrasi. Refly menyoroti kondisi ini pada ranah pemilihan … Read More

Alasan Kosgoro Sebut Sejumlah Kadernya Siap Ditunjuk Jadi Menteri Prabowo

TEMPO.CO, Jakarta – Organisasi pendiri Partai Golkar, Pusat Pimpinan Kolektif (PPK) Kosgoro 1957, menyatakan para kadernya siap jika nantinya ditunjuk untuk mengisi posisi menteri di dalam kabinet pemerintahan Prabowo Subianto mendatang. … Read More

DItanya Peluang Jual Saham Bir, Ridwan Kamil Sebut Belum Bisa Putuskan Harus Dipelajari Dulu

TEMPO.CO, Jakarta – Bakal Calon Gubernur Jakarta, Ridwan Kamil, belum bisa menyampaikan program-program yang bersifat teknis untuk Jakarta saat ini. Pria yang akrab disapa Emil itu mengakui masih banyak permasalahan … Read More

Alasan Pengamat Sebut Gerakan Anak Abah Tusuk 3 Paslon Berbahaya bagi Demokrasi

TEMPO.CO, Jakarta – Gerakan anak abah tusuk 3 paslon belakangan ramai di media sosial. Kampanye yang disinyalir diinisiasi pendukung Anies Baswedan ini mengajak pemilih di Jakarta agar mencoblos tiga kotak suara … Read More

Suswono Sebut Ridwan Kamil dan Dirinya Berencana Temui Anies: Tunggu Respons Beliau

TEMPO.CO, Jakarta – Bakal Calon Wakil Gubernur Jakarta, Suswono, mengungkap bahwa dirinya bersama Ridwan Kamil berencana untuk menemui sejumlah mantan gubernur Jakarta, termasuk Anies Baswedan.  “Mudah-mudahan nanti pada waktunya nanti … Read More